Judul : Keputusan Menteri Nomor 225 Tahun 2023 Tentang Aplikasi Sistem Manajemen Sarana dan Prasarana di Lingkungan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
Tipe Dokumen : Instrumen Hukum
Nomor Peraturan : 225
Tahun : 2023
Tajuk Entri Utama : Indonesia. Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi
Subjek Dokumen : APLIKASI - SIMASPRAS
Tempat Penetapan : Jakarta
Tanggal Penetapan : 29-09-2023
Tanggal Pengundangan : 29-09-2023
Tanggal Berlaku Efektif : 29-09-2023
Sumber : KEPMENDES 2023 : 14
Bahasa : Indonesia
Bidang hukum : APLIKASI SIMASPRAS
Lokasi : Jakarta
Kluster :
Status : Berlaku
Keterangan Status :
Abstrak :

APLIKASI SIMASPRAS – PENERAPAN
202
3
KEPUTUSAN MENTERI
DESA PDTT NO. 225 TAHUN 2023: 14 HLM.
KEPUTUSAN MENTERI DESA, PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL, DAN TRANSMIGRASI TENTANG APLIKASI SISTEM MANAJEMEN SARANA DAN PRASARANA DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN DESA, PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL, DAN TRANSMIGRASI
ABSTRAK      :     
 -     Dalam rangka meningkatkan pelayanan pengaduan sarana dan
                                  prasarana di lingkungan Kementerian Desa, Pembangunan
                                  Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi dengan pemanfaatan
                                 teknologi informasi, perlu aplikasi sistem manajemen sarana
                                 prasarana
)

                           -     Dasar Hukum Surat Edarab ini adalah : Perpres Nomor 95 Tahun
                                 2018, Perpres Nomor 85 Tahun 2020, Permendesa PDTT Nomor
                                 15 Tahun 2020                          

       -      Dalam Surat Edaran ini diatur tentang penggunaan Aplikasi
              SIMASPRAS oleh seluruh Unit kerja eslon I selai Sekretariat
              Jenderal yang mempunyai tugas di bidang umum dan rumah
              tangga dan unit kerja yang mempunyai tugas di bidang tindak
              lanjut hasil pengawasan dan umum. dalam melaporkan
              pengaduan terhadap layanan sarana dan prasarana melalui
              laman http://simaspras.kemendesa.go.id atau aplikasi
              Simaspras pada playstore android

CATATAN     :      -       Penerapan Aplikasi SIMASPRAS di Lingkungan Kemendesa,
                                  PDTT mulai berlaku pada 29
September 2023
                       

 

Download Abstrak Dokumen Download Dokumen